Tentang MoeyArchitect

desain-arsitek-3d-ruko-benharmoni
About Company

Moey Architect

moeyarchitect adalah biro Konsultan Arsitek yang Fokus mengerjakan perencanaan hunian dan bangunan komersial baik bangun baru atau renovasi. Dengan menggunakan pendekatan Life Context, Moeyarchitect mengacu pada Keseimbangan kebutuhan antara kebutuhan manusia dan lingkungannya. Kami berkomitmen untuk terus menghasilkan perencanaan yang nyaman, kokoh, estetik dan sustainable. Beberapa desain yang kami kerjakan : Rumah pribadi, Rumah mewah, Perumahan, Villa, Kosan, kontrakan, Ruko, Retail, Coworking space, Kampus, masjid, dll. Mulai dari style modern, minimalis, classic, industrial, kontemporer, ekletik, hingga Custom Style sesuai permintaan. Selain konsultasi secara langsung, Moeyarchitect dapat membantu perencanaan Anda. Sudah banyak klien yang menyelesaikan projectnya secara online di masa pandemi di seluruh Indonesia. Klien dapat berkonsultasi melalui whatsapp atau zoom secara shared screen bila diperlukan. Kami pastikan gagasan dapat tersampaikan secara jelas tanpa ada yang terlewat.

Moeyarchitect adalah perusahaan dibawah PT. Moey Jaya Abadi, jasa arsitek rumah, jasa desain interior yang berpengalaman lebih dari 11 tahun yang siap membantu Anda meminimalkan anggaran bangunan, dengan kualitas terjaga tanpa harus merekrut ahli teknis lapangan lainnya. Kami berkomitmen untuk memberikan pelayanan optimal, mulai dari kontrak Kerja yang Jelas, Reminder saat project berjalan dan Garansi setelah desain selesai.

ardiansyah-ms.webp
Ardiansyah

FOUNDER

Need help? Contact me

+628123119071

Why Choose Us

4 Alasan Kenapa Memilih MoeyArchitect

Biayanya Itu Bersahabat

Kami memberikan harga terbaik berdasarkan klasifikasi pekerjaan. Biaya di RAB bisa disesuaikan sesuai budget Anda

Komunikatif Adalah Motede Kami

Kami mengutamakan komunikasi secara langsung dengan layanan terbaik dan terarah

Desain Yang Responsif

Kami menghadirkan produk desain dan pekerjaan yang responsif dari berbagai aspek. terutama antara bangunan dan lingkungan

Desain yang sesuai dengan keingan anda

kami berusaha untuk mewujudkan impian anda dalam membangun hunian yang sesuai dengan keinginan dan karakter anda

Working With The Best

Our Partners

F.A.Q. Jasa Arsitek ?

Moey Architect adalah Perusahaan Jasa Arsitek yang menyediakan jasa desain rumah (private house), rumah mewah, rumah bali modern, rumah ekslusif, perumahan, villa, ruko, kos, apartement, dll.

A. Bagi Anda yang memerlukan Jasa Arsitek maka perlu untuk memberikan keterangan lengkap mengenai informasi berikut:

  1. Lokasi Lahan dan Ukuran/dimensi Lahan (scan/softcopy Hasil ukur lahan) termasuk Garis Sempedan Bangunan (batas-batas lahan yang boleh dibangun) apabila sudah diketahui.
  2. Gaya desain atau Style Rumah yang disukai (Classic, Modern, Tropis, Kontemporer, dll)
  3. Rencana Budget untuk Bangunan (<1M, 1-5M, >5M), ini bersifat optional sebagai perkiraan arsitek agar tidak over budget.
  4. Rincian Kebutuhan ruang serinci mungkin. Contoh:

Tim Arsitek dapat menerima request meeting di tempat Klien dengan penambahan biaya perjalanan (termasuk biaya tiket pesawat dan akomodasi jika diluar kota/daerah). Untuk luar kota/daerah, Klien wajib terlebih dahulu melakukan pembayaran DP tahap 1 dan biaya kunjungan. Untuk menghemat biaya, Klien sebenarnya tidak perlu meeting secara langsung, cukup menyiapkan data lahan yang akurat, disertai foto situasi lahan dan sekitar lahan. Meeting dapat diganti dengan cara Virtual Meeting (menggunakan Video Call dan Team Viewer)

Untuk gambar 3D satu paket dengan denah bangunan. Tidak bisa hanya gambar 3D saja, karena untuk mendapatkan tampilan 3D termasuk fasad harus dimulai dengan perencanaan denah yang sesuai dengan konsep fasad tersebut.

Berkaitan dengan semakin banyaknya pemesanan desain pada perusahaan kami, maka mulai awal 2014 kami memutuskan untuk berfokus pada jasa desain saja untuk lebih mengembangkan desain dan fitur-fiturnya, sedangkan jasa pelaksana pembangunan akan kami serahkan kepada kontraktor (pihak ketiga) dari klien atau kenalan kontraktor kami. Kami akan membantu memberikan informasi dan tips-tips pengawasan pembangunan rumah agar aman bagi Anda.

Anda perlu memberikan informasi ukuran lahan dan informasi kebutuhan ruang secara detail seperti berikut ini:

Ukuran lahan:

15×20 (atau dilampirkan sebagai hasil scan sertifikat)

Kebutuhan Ruang:

1 K. Tidur Utama, 1 K. Mandi Utama, 1 Walk in Closet Utama, 3 K. Tidur Anak, 3 K. Mandi Anak, 3 Walkin Closet Anak, 2 K. Mandi Luar, 1 K. Pembantu, 1 K. Mandi Pembantu, 1 R. Tamu, 2 R. Keluarga, 1 R. Makan, 1 Dapur Kering, 1 Dapur Basah, 1 Gudang, 1 R. Laundry, 1 R. Jemur, 1 R. Belajar, 1 R. Kerja, 1 K. Suci/Mushola, 1 R. Multimedia (Karaoke + Movie), 1 R. Fitnes/Gym, 1 Rooftop, Garasi 4 Mobil, Carport 2 Mobil, Tangga, Teras Depan, Teras Belakang, Balkon Depan, Balkon Belakang, Kolam Renang, Pool deck/Dek Kolam Renang, Kolam Ikan

Arsitek kami akan membuat sket untuk membantu dalam menghitungkan rentang luasan yang optimal sesuai luasan lahan dan kebutuhan ruang Anda.

1. Jika Anda mengambil Paket Jasa Arsitek saja ataupun Paket Jasa Arsitek + Interior, maka Ya di dalam Gambar Moey Architect sudah termasuk Gambar Struktur yang dibuat oleh Ahli Struktur, terdiri dari:

  1. Denah Rencana Pondasi dan Sloof
  2. Denah Rencana Kolom (tiap lantai)
  3. Denah Rencana Balok dan Ring Balok (tiap lantai)
  4. Denah Rencana Ring Balok pada leheran atap
  5. Portal
  6. Detail Pembesian Struktur (Sloof, Balok, Kolom)
  7. Detail Pondasi Batukali/Batukarang
  8. Detail Pondasi telapak/borepile/tiang pancang (menyesuaikan)
  9. Detail Slab
  10. dll sesuai jenis Desain

2. Jika Anda mengambil Paket Jasa Interior saja, maka gambar struktur tidak termasuk.

1. Jika Anda mengambil Jasa Arsitek ataupun Paket Jasa Arsitek + Interior, maka Ya Gambar Emporio Architect sudah termasuk dengan berbagai gambar kelistrikan dan pemipaan standar hunian sebagai berikut:

  1. Rencana Titik Lampu
  2. Rencana Stop Kontak
  3. Rencana Saklar
  4. Rencana Titik AC tiap lantai
  5. Rencana Instalasi Air Bersih
  6. Rencana Air Kotor
  7. Rencana Air Hujan & Buangan
  8. Rencana Instalasi Air Dingin
  9. Rencana Air Panas (jika ada)
  10. Detail Septictank
  11. Detail Peresapan
  12. dll sesuai keperluan

2. Jika Anda mengambil Jasa Interior saja, maka gambar kelistrikan dan pemipaan tidak termasuk

Ya Gambar Moey Architect sudah termasuk RAB.